Sabtu 13 Februari 2016.
Siang tadi Walikota Bandung Ridwan Kamil yang akrab di panggil Kang Emil meninjau kondisi seluruh taman menggunakan kereta api mini, selepas acara Groundbreaking Revitalisasi Taman Lalu Lintas Ade Irma Suryani Bandung yang akan hadir dengan konsep dan teknologi baru., bersama Vice President Toyota.
ground breaking revitalisasi Taman Lalu Lintas Akan dibagi 3 zona:
1.zona kota,
2.zona gunung dan
3.zona air.
Revitalisasi taman yang sudah berusia 58 tahun ini didukung oleh CSR program dari Toyota Astra Motor dan kekompakan alumni ITB angkatan 90.(VM001)
-
Blogger Comment
-
Facebook Comment
Subscribe to:
Post Comments
(
Atom
)
0 comments :
Post a Comment